Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung laksanakan giat anjangsana dan DDS dengan warga Desa Caringin

    Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung laksanakan giat anjangsana dan DDS dengan warga Desa Caringin
    Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung laksanakan giat anjangsana dan DDS dengan warga Desa Caringin

    Gegerbitung – Bhabinkamtibmas Desa Caringin, Aipda Dadang Suhendar, S.Pd dari Polsek Gegerbitung melaksanakan kegiatan anjangsana dan Door To Door System (DDS) bersama warga di Kampung Benjot, Desa Caringin, Kecamatan Gegerbitung, Kabupaten Sukabumi, pada Minggu (12/10/2025).

    Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga situasi kamtibmas dengan mengaktifkan ronda malam di Pos Satkamling, menjaga kebersihan lingkungan, dan meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana alam serta tindak kejahatan seperti curat, curas, dan curanmor.

    Selain itu, warga juga diingatkan untuk tidak mudah terprovokasi oleh berita hoaks yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat.

    Kegiatan berjalan dengan aman, lancar, dan kondusif.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Biru Polsek Cikidang Polres sukabumi...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Parungkuda Laksanakan Safari Subuh di Masjid Jami Darussolihin
    Polsek Cikembar Laksanakan Sambang Satkamling di Desa Kertaraharja
    Polsek Cikembar Laksanakan KRYD Patroli Biru, Situasi Aman dan Kondusif
    Polsek Parungkuda Laksanakan Pengaturan Arus Lalu Lintas Pagi Hari
    Polsek Ciemas Laksanakan Sambang dan Patroli Satkamling di Desa Cibenda

    Ikuti Kami