Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang di Desa Nangkakoneng Laksanakan DDS dan Himbauan Warga

    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang di Desa Nangkakoneng Laksanakan DDS dan Himbauan Warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang di Desa Nangkakoneng Laksanakan DDS dan Himbauan Warga

    Cikidang, 20 Januari 2026 – Bhabinkamtibmas Desa Nangkakoneng, Aiptu M. Romlan Muhyi, melaksanakan kegiatan Door to Door System (DDS) dan silaturahmi dengan Kepala Desa Nangkakoneng. Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas memberikan berbagai himbauan kepada warga, antara lain mengawasi anak-anak agar kembali ke rumah sebelum pukul 22.00 WIB, menyiapkan perlengkapan berkendara, waspada terhadap berita hoax, mendukung ketahanan pangan dengan menanam tanaman bergizi, melaporkan gangguan kamtibmas, menjaga keamanan lingkungan melalui siskamling, serta berhati-hati terhadap penipuan.

    Kegiatan DDS berjalan tertib dan lancar, dengan dokumentasi kegiatan yang telah disiapkan oleh pihak Polsek Cikidang.

    Kapolsek Cikidang, IPTU Ade Suherman, menyampaikan apresiasi atas partisipasi warga dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayahnya.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Kalibunder Hadiri Pelantikan Kepala...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    KSP M. Qodari Duduk di Perahu Nelayan, Sri Padmoko Jelaskan Kondisi di Laut Sukabumi
    Pertemuan Hangat di Dermaga Palabuhanratu, KSP M. Qodari Didampingi Kadis Perikanan Sukabumi Sri Padmoko Temui Nelayan Sukabumi
    Pertemuan Menlu ASEAN di Cebu Bahas Keutuhan dan Kekuatan Bersama di Asia Tenggara
    Menlu Sugiono Tegaskan Indonesia Sumbang Dana sebagai Langkah Konkret Rehabilitasi Gaza
    Menlu Sugiono Bantah Narasi Indonesia Ikut Agenda Israel di Board of Peace

    Ikuti Kami