Polsek Surade Laksanakan Cek dan Kontrol Satkamling

    Polsek Surade Laksanakan Cek dan Kontrol Satkamling
    Polsek Surade Laksanakan Cek dan Kontrol Satkamling

    Dalam rangka menjaga Harkamtibmas dan mempererat silaturahmi dengan masyarakat, anggota Polsek Surade melaksanakan kegiatan cek dan kontrol Satkamling di wilayah hukum Polsek Surade, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis malam (01/01/2026).

    Pada kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas menyampaikan imbauan kamtibmas kepada warga agar tetap proaktif menjaga keamanan lingkungan melalui kegiatan siskamling serta menerapkan wajib lapor tamu 1x24 jam. Warga juga diimbau untuk segera berkoordinasi dengan pihak Kepolisian apabila menemukan potensi gangguan kamtibmas.

    Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman dan kondusif.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Pengamanan Sore Hari di Puncak Darma, Polri...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Gegerbitung Laksanakan KRYD Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Laksanakan DDS di Desa Nangkakoneng
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Laksanakan DDS dan Silaturahmi dengan Warga
    Dirut BEI Mundur Pasca IHSG Longsor, Berharap Pulihkan Kepercayaan Pasar
    Polsek Parungkuda Laksanakan Safari Subuh di Masjid Jami Darussolihin
    Polsek Cikembar Laksanakan Sambang Satkamling di Desa Kertaraharja

    Ikuti Kami