Kapolsek Lengkong Hadiri Rapat Musyawarah Pelaksanaan MBG dan SPPG

    Kapolsek Lengkong Hadiri Rapat Musyawarah Pelaksanaan MBG dan SPPG
    Kapolsek Lengkong Hadiri Rapat Musyawarah Pelaksanaan MBG dan SPPG

    Kapolsek Lengkong AKP Awan Ridwan S.H., M.M menghadiri rapat musyawarah koordinasi pelaksanaan Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diselenggarakan oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Kecamatan Lengkong.

    Rapat yang berlangsung di Aula Kecamatan Lengkong ini membahas sasaran penerima manfaat MBG di wilayah Kecamatan Lengkong. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat Lengkong Ade Rikman S.Ag, A.Kp, Danramil Lengkong Kapten Infanteri Witono, para kepala desa, Ketua PGRI, Kepala Puskesmas, dan kepala sekolah se-Kecamatan Lengkong.

    Selama kegiatan, rapat berlangsung dengan tertib dan lancar, serta menghasilkan koordinasi yang baik terkait pelaksanaan MBG di wilayah Kecamatan Lengkong.

    polres sukabumi polda jabar polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Sebanyak 177 Personel, di Tes Urine langsung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Menteri Keuangan Respons Pengunduran Diri Dirut BEI: Bentuk Tanggung Jawab
    Polsek Cikidang Laksanakan Sambang Satkamling di Wilayah Kecamatan Cikidang
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Laksanakan DDS di Desa Nangkakoneng
    Bhabinkamtibmas Polsek Cikidang Laksanakan DDS dan Silaturahmi dengan Warga
    Dirut BEI Mundur Pasca IHSG Longsor, Berharap Pulihkan Kepercayaan Pasar

    Ikuti Kami